Penyaluran Bantuan Lansia Non Potensial Triwulan 3 Tahun 2023 Di wilayah Demangan
Madiun- Kegiatan Penyaluran bantuan Lansia no potensial di diwilayah Demangan kembali Bergulir.Pemerintah Kota Madiun melalui Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak terus mengupayakan dalam meningkatkan dan membantu kesejahteraan sosial untuk masyarakat Kota Madiun. Salah satunya untuk Lansia Non Potensial dengan pemberian program bantuan sosial. Bantuan yang di berikan yaitu sebesar Rp. 2.000.000-, tiap Triwulan […]
Penyaluran Bantuan Lansia Non Potensial Triwulan 3 Tahun 2023 Di wilayah Demangan Read More »